Puasa

Jun
10

Melakukan Puasa Sehatkan Kecerdasan Emosi

Riset Ilmiah dan Empiris yang dilakukan oleh Daniel Goleman membuktikan bahwa Kecerdasan Emosi atau sering disingkat dengan EQ berpengaruh terhadap kesuksesan seseorang sekitar 80 persen. Dalam beberapa literatur lain bahkan disebut hingga 90 persen. Sementara itu, kecerdasan intelektual yang disingkat dengan IQ, perannya terhadap keberhasilan seseorang sekitar 10 persen hingga 20 persen saja. Untungnya Kecerdasan […]

DETAIL
Jun
06

Puasa Tingkatkan Produktifitas Kerja

Puasa membuat kinerja dan produktivitas Anda menurun? Puasa sebetulnya tidak bisa dijadikan sebagai alasan untuk bermalas-malasan, karena puasa sebetulnya biasa memberimu waktu dan kesempatan untuk semakin produktif. Terbiasa Memang pada awal puasa, kamu mungkin akan merasa lemas dan hilang semangat. Namun itu akan hilang saat badan sudah menyesuaikan diri. Pada tahap itu Anda bahkan akan […]

DETAIL
May
27

Kenapa Puasa Malah Bikin Anda Tambah Gendut

Di bulan suci ini, semua umat Islam diwajibkan untuk berpuasa. Makan dan minum hanya diperbolehkan ketika matahari sudah tak lagi terlihat lagi di langit, tetapi aktivitas harus tetap berjalan seperti biasa. Bila demikian, puasa seharusnya membantu menurunkan berat badan bukan? Jika biasanya makan bisa tiga hingga empat kali sehari, kini Anda harus menahan lapar dan […]

DETAIL
May
26

Menyambut Bulan Puasa Jangan Galau soal Uang

Kedatangan bulan puasa tinggal hitungan pekan. Bila tidak ada aral melintang, umat Islam di Indonesia akan memulai ibadah Ramadan mulai 27 Mei 2017 nanti. Kemeriahan menyambut bulan puasa di Indonesia seolah menjadi sebuah tradisi tahunan yang lumrah. Selain persiapan batin dan spiritual, persiapan fisik dan lahir tak kalah hebohnya. Hal yang tidak mengagetkan bila ketika bulan […]

DETAIL
WhatsApp WhatsApp Kami