Belanja Online

May
29

Perilaku Belanja Online di Indonesia Saat Ramadan 2020

iPrice, bekerja sama dengan Jakpat, mengumumkan hasil survei terkait perilaku berbelanja Muslim Indonesia pada saat ramadhan selama periode musim pandemi ini. Survei ini dilakukan dengan menanyakan sembilan pertanyaan kepada 100 responden Muslim. Pada hasil survey tersebut, Shopee menjadi aplikasi berbelanja yang paling banyak digunakan selama survei dilakukan, dengan durasi tiga bulan terakhir. Hal ini selaras dengan Peta […]

By imandiri | Info Bisnis
DETAIL
Jan
14

30 Januari, Barang Kiriman Impor di Atas Rp 45.000 Kena Pajak

Direktorat Jenderal Bea dan Cukai Kementerian Keuangan telah menurunkan ambang batas barang kiriman luar negeri melalui e-commerce menjadi US$ 3 dari sebelumnya US$ 75. Aturan ini tertuang dalam Peraturan Menteri Keuangan nomor 199 tahun 2019 dan akan mulai berlaku pada 30 Januari 2020. Dengan demikian, maka masyarakat yang akan berbelanja barang impor melalui e commerce dengan nilai […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Jul
11

Akses Internet 7 Jam Sehari, Milenial Suka Belanja Nontunai

Riset yang dilakukan oleh lembaga Alvara Research Center mengatakan perusahaan perlu memahami sembilan perilaku milenial untuk bisa meraup keuntungan. Milenial diketahui sebagai generasi yang kecanduan internet hingga kerap belanja nontunai. CEO Alvara Research Center, Hasanuddin Ali mengatakan generasi milenial menyimpan potensi besar untuk bisnis. Pada 2020, generasi milenial akan mendominasi populasi di Indonesia dengan porsi sekitar 34 persen, diikuti 20 […]

By imandiri | Info Bisnis
DETAIL
May
18

Siapa E-Commerce yang Paling Sering Dikunjungi?

Tokopedia masih menjadi situs dengan rata-rata kunjungan tertinggi setiap bulan. Menurut data dari iPrice, yang bekerja sama dengan Similar Web dan App Annie Intelligence, setiap bulan, rata-rata kunjungan ke Tokopedia mencapai 137,2 juta. Perusahaan e-commerce itu telah menjadi situs dengan kunjungan per bulan terbanyak sejak Q2 2018. Kunjungan setiap bulan ke Tokopedia juga terus mengalami kenaikan. Sebagai perbandingan, […]

By imandiri | Info Bisnis
DETAIL
May
17

Belanja Online dan Travelling Jadi Trending Topic Selama Ramadan

Client Partner Facebook & Instagram Aldo Rambi mengatakan bahwa topik mengenai belanja online dan jalan-jalan (travel) menjadi populer saat Ramadan. Pasalnya, menurut temuan data yang dilakukan internal Instagram Indonesia, topik belanja online dan travel mengalami kenaikan yang cukup signifikan yakni mulai pukul 12.00 WIB hingga 18.00 WIB. “Dalam satu hari, untuk teman-teman yang punya toko online atau mencari inspirasi untuk travel, […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Jun
20

Perilaku Unik Konsumen Belanja Online Indonesia

Tingginya penetrasi internet di Indonesia yang diiringi pertumbuhan jumlah situs e-commerce mendorong keinginan konsumen untuk belanja online, termasuk saat bulan Ramadan. Situs iPrice Indonesia pun mencoba melakukan survei ke lebih 400 ribu pengguna layanan mereka,pada dua minggu sebelum Ramadan (22 April-4 Mei) dan dua minggu di awal Ramadan (27 Mei-8 Juni). Dari hasil analisa perbandingan ini, […]

DETAIL
Jun
10

Ternyata Konsumen Indonesia Paling Puas Belanja Online

Survei yang dilakukan Mastercard terhadap responden di negara-negara Asia Pasifik menunjukkan bahwa konsumen Indonesia adalah yang paling puas dengan fasilitas berbelanja daring (online) yang tersedia. Menurut survei tersebut, 97,1 persen responden di Indonesia menyatakan paling merasa puas dengan kesempatan dan fasilitas berbelanja online yang telah tersedia. Kemudian diikuti dengan India sebesar 94,3 persen dan Malaysia […]

DETAIL
Mar
27

Jangan Beli 6 Barang Ini Secara Online

Belanja online banyak digandrungi masyarakat akibat banyaknya kemudahan yang ditawarkan. Berbagai situs belanja online pun kini menjamur dan menawarkan beragam produk yang bisa dipilih konsumen dengan mudah. Walau berbelanja secara online memiliki banyak kelebihan, konsumen tetap harus hati-hati dalam prosesnya. Tidak semua barang kebutuhan juga bisa dibeli lewat situs online. Berikut enam barang yang sebaiknya tidak […]

DETAIL
WhatsApp WhatsApp Kami