Ponsel

Apr
24

Skema Registasi IMEI dan Pembayaran Pajak Smartphone yang Dibeli dari Luar Negeri

Regulasi registrasi IMEI perangkat seluler aktif per 18 April 2020 tidak serta melarang konsumen di Indonesia membeli smartphone di luar negeri. Pihak Dirjen Bea cukai menyatakan bahwa smartphone tersebut bisa digunakan di Indonesia asal mendaftarkan IMEI terlebih dahulu. Cara registrasi atau mendaftarkan IMEI ini tergolong mudah. Penggunanya butuh mengisi formulis di situs resmi atau di aplikasi Mobile Bea Cukai […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Apr
23

Aktif Digunakan Sebelum 18 April, IMEI Smartphone Pasti Terdaftar

Sebagian pengguna smartphone di Indonesia masih dibuat bingung dan panik karena masih ada yang belum menerima SMS dari pihak Kominfo mengenai IMEI perangkat seluler sudah terdaftar atau belum. Hal ini tidak heran karena memang SMS ini dikirim secara bertahap menurut informasi dari Kominfo. Tim redaksi sendiri ada yang baru menerima SMS tersebut kemarin siang atau bahkan […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Jan
03

Tren Ponsel Apa yang Bakal Muncul Tahun 2020?

Dalam satu tahun terakhir, ranah teknologi, terutama smartphone, mengalami banyak kemajuan. Hal ini diindikasikan oleh berbagai tren yang bermunculan pada tahun lalu, mewakili inovasi yang dihadirkan oleh produsen. Jelang pergantian tahun dari 2019 ke 2020, tren di ranah smartphone juga kian berkembang. Salah satunya didorong oleh gelaran jaringan konektivitas generasi terbaru 5G, yang akan mulai tersedia di lebih […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Dec
29

Ponsel Android di Turki Terancam Tanpa Aplikasi Google

Bukan cuma Huawei Mate 30 Series yang di awal kehadirannya tidak mendapatkan dukungan layanan Google. Kabar terbaru menyebutkan semua merek smartphone Android di Turki juga bisa memiliki nasib yang sama. Bukan karena Turki mendapatkan embargo perdagangan oleh Amerika Serikat seperti yang terjadi kepada Tiongkok. Turki sendiri menjatuhkan sanksi kepada Google karena dianggap anti-kompetisi dengan mendominasi layanan pencarian […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Sep
17

Celah Keamanan Kartu SIM Ancam Miliaran Ponsel

Celah keamanan dalam kartu SIM disebut mengancam lebih dari satu miliar ponsel. Celah keamanan ini disebut dengan Simjacker. Simjacker telah digunakan oleh peretas untuk melacak lokasi pengguna, mencegat panggilan, hingga mengirim pesan singkat ke ponsel korban. Dilansir dari Tech Radar, Simjacker ditemukan oleh para peneliti di AdaptiveMobile Security. Peneliti mengatakan Simjacker merupakan sebuah lompatan besar dalam […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Aug
15

WhatsApp Uji Fitur Kunci Pakai Sidik Jari di Android

WhatsApp dilaporkan menguji coba penguncian sidik jari untuk ponsel Android dalam aplikasi versi beta teranyar. Aplikasi pesan singkat milik Facebook ini meluncurkan fitur penguncian sidik jari karena banyaknya permintaan. Sebelumnya fitur ini telah meluncur untuk perangkat iOS. Fitur berupa penguncian sidik jari diuji coba dalam WhatsApp for Android Beta v2.19.221. Apabila pengguna pilihan penguncian sidik jari tidak ada dan tidak […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Jul
07

Aturan IMEI Berlaku, Bagaimana Nasib Ponsel Ilegal?

Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) tak dapat memastikan nasib ponsel ilegal yang dibeli setelah aturan IMEI(International Mobile Equipment Identity) diberlakukan Agustus mendatang.  Misal ketika masyarakat membeli ponsel ilegal pada September setelah aturan diberlakukan Agustus mendatang. Hal ini mengundang pertanyaan apakah berarti ponsel tersebut langsung kena blokir pemerintah atau tidak Namun, Kemenkominfo tak memberikan keterangan yang pasti apakah ponsel […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
WhatsApp WhatsApp Kami